Podium Pertama Ben Spies di Catalunya 2011


Balapn seri kelima motogp 2011 di Catalunya (5 Juni 2011) ini merupakan moment yang baik bagi Ben Spies.  Karena rider asal Amerika Serikat ini masuk podium ke-3 dari race Catalunya tahun ini selama Seri pertama hingga kelima saat ini.  Ben Spies mengaku cukup puas dengan pencapaian tersebut.

"The Texas Terror" berhasil menutup celah di tikungan pertama sehingga "The Doctor" gagal melewatinya dan akhirnya Spies bisa mempertahankan posisinya hingga balapan berakhir. Mantan juara dunia di ajang balapan Worldsuperbike musim 2009 ini membuat jarak sekitar satu detik didepan pembalap tim Repsol Honda Andrea Dovizioso dan memastikan podium pertamanya di musim ini untuk tim "Garpu Tala" sekaligus naik posisinya di klasemen menjadi urutan ke-7 dengan raihan 36 angka.

"Kami terus mendorong dan kita perlahan-lahan mengejar Jorge, tidak perlu untuk berusaha melewatinya tapi berusaha untuk jauh dari Andrea. Performa motor bagus dan saya merasa nyaman diatasnya dan hanya membutuhkan hasil yang bagus," kata pembalap tim Yamaha Factory Racing Ben Spies, seperti dikutip situs resmi MotoGP.

Hasil pencapaiannya tersebut Ben Spies mengakui bahwa kondisi mesin dan bannya cukup baik dalam mempertahankan posisi ketiga dari awal race hingga akhir.
Share this article :
 

Posting Komentar

Silahkan Berikan Komentar Anda...

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Zona Balap - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger